BABAD.ID- Setelah mengetahui sejarah yang sudah dirangkum oleh Babad.id, sekarang kalian akan dijelaskan juga mengenai paham keagamaan yang ada di Nahdatul Ulama atau NU.
Mengenai Pemahaman Keagamaan pada tulisan ini, Babad.id akan membahas berdasarkan sumber langsung buku berjudul Kamus NU, yang dikarang oleh Karangan Rief Albani.
NU atau Nahdatul Ulama dalam paham keagamaanya menganut paham Ahlussunah Wal Jama'ah, pada perspektif atau pola pikir dengan mengambil jalan tengah, yaitu antara ekstrim aqli atau rasionalis dengan kaum ekstrim naqli atau skripturalis.
Baca Juga: Menuju 1 Abad NU, Ini Dia Struktur dalam Nahdatul Ulama, Kalian Sudah Tahu Belum?
Hal tersebut menjadikan organisasi ini banyak pengikutnya.
Untuk sumber pemikiran NU juga tidak hanya Al-Qur'an dan Sunnah saja. Tetapi menggunakan kemampuan akal dengan realitas empirik.
Cara berpikir semacam itu tentunya tidak asal, tetapi dirujuk menggunakan sumber pemikir terdahulu, seperti Abu Hasan Al-Asy'ari dan Abu Mansur Al-Maturidi dalam bidang teologi.
Pada ilmu fiqih mengikuti empat empat madzhab diantaranya yaitu Hanafi, Maliki, Syafi'i, dan Hanbali.
Baca Juga: Menuju 1 Abad NU, Ini Dia Lembaga Departementasi yang ada di NU
Artikel Terkait
Harlah ke-97 Madrasah TBS, Gus Bab Ingatkan Pedoman 5 Karakter NU
10 Ide Ucapan Selamat Harlah 1 Abad NU untuk Konten Medsos
Harlah 1 Abad NU, Ini Lirik Lagu Merawat Jagat Membangun Peradaban Ciptaan Gus Mus
Harlah 1 Abad NU, Berikut Faktor Berdirinya
Tips dan Trik Membuat Poster yang Menarik dan Informatif Tema Aku Cinta NU
Suka Gambar Sejak SD, Siswa SMK NU Al Hidayah Juara 1 Lomba Poster Porsema 2023 Kabupaten Kudus
7 Destinasi Wisata di Surabaya yang Bikin Kamu Makin Pintar Sejarah, No 5 Warga NU Wajib Tahu
Ini Dia 5 Jenis Badan Otonom Milik NU dengan Basis Usia, Nomor 6 Ada di Perkuliahan
Menuju 1 Abad NU, Sudahkah Kalian Tau Sejarahnya?
Menuju 1 Abad NU, Ini Dia Lembaga Departementasi yang ada di NU
Menuju 1 Abad NU, Ini Dia Struktur dalam Nahdatul Ulama, Kalian Sudah Tahu Belum?