BABAD.ID- Puncak Harlah Satu Abad NU akan digelar di Stadion GOR Delta Sidoarjo pada 7 Februari 2023 membutuhkan tempat parkir.
Panitia penyelenggara Harla 1 Abad NU telah disediakan kantong parkir guna menyambut ribuan kader NU dari sejumlah.
Babad.id mau kasih yang lewat Jalur 1 agar tidak bingung untuk lokasi parkir, Yuk simak kantor parkir Jalur 1 di acara Harlah 1 Abad NU di Sidoarjo.
Baca Juga: Satu Abad NU, Ranting Tawang Mas Dorong Gerakan Akar Rumput Kuasai Agama dan Teknologi
Jalur 1
Di sepanjang ruas Jalan Raya Buduran-Pasar Larangan tersedia 14 kantong parkir serta parkir bahu jalan dengan total kapasitas 2.203 kendaraan. Berikut ini daftar kantong parkir di jalur ini beserta kapasitas masing-masing.
- Graha Niaga Jalan Jenggolo - kapasitas 6 bus
- SMK 1 dan SMK 3 Buduran - kapasitas 70 mobil
- SMKN 2 Buduran dan MAN Sidoarjo Jalan Stadion (dekat Stadion Jenggolo) - kapasitas 70 mobil
- Lahan kosong Jalan Stadion dekat SMKN 2 dan MAN Sidoarjo - kapasitas 50 bus
- Show Room Yamaha Sidoarjo Jalan Jenggolo - kapasitas 15 mobil
- Fave Hotel Jalan Jenggolo - kapasitas 100 mobil
- Mitra 10 Jalan Jenggolo - kapasitas 50 mobil
- Kantor BNI Jalan Jenggolo - kapasitas 5 mobil
- Gedung Sinar Mas Multi Finance dan Gedung Joan Jalan Ahmad Yani - kapasitas 6 mobil
- Bank BSI, BCA, Maspion, dan Bank Permata Jalan Ahmad Yani - kapasitas 25 mobil
- Ramayana Jalan Pahlawan - kapasitas 200 mobil
- SMA Muhammadiyah 2 dan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo Jalan Mojopahit - kapasitas 20 bus dan 50 mobil
- Kantor BKD Sidoarjo Jalan Mojopahit - kapasitas 40 mobil
- Pasar Larangan Sidoarjo - kapasitas 20 mobil
Baca Juga: Jadwal Event Budaya di Sragen Tahun 2023, Sangat Seru dan Bikin Sehat!
Kantong parkir tersedia bahu jalan sepanjang Jalan Buduran hingga Jalan Mojopahit dengan kapasitas mencapai kurang lebih 666 bus.
Jalur 1 juga tersedia di Jalan Pasar Larangan-Ramayana Jalan Pahlawan dengan kapasitas kurang lebih 860 bus.
Baca Juga: Watak Wanita yang Memiliki Weton Sabtu Legi Menurut Primbon Jawa: Peka Perasannya dan Agak Bandel
Demikian informasi kantong parkir di Jalur 1 pada acara Harlah 1 Abad NU di Sidoarjo.
Artikel Terkait
Menuju 1 Abad NU, Gus Mus Ciptakan Lagu dengan Judul Merawat Jagat Membangun Peradaban
Cek, Ini Jadwal Pengumuman Pemenang Lomba Vlog 1 Abad NU
Meriahkan Puncak Harlah Menuju 1 Abad NU, Habib Luthfi Buka Ijazah Kubro dan Solawatan
Ini Dia, 6 Link Twibbon Sambut Harlah Menuju 1 Abad NU, Lengkap Tahun 2023