• Sabtu, 30 September 2023

Sueger Pol! Resep Buko Pandan Simple yang Cocok Jadi Ide Jualan, Minuman Manis Pelepas Dahaga Siang Hari

- Senin, 18 September 2023 | 19:35 WIB
Banyak pedagang kaki lima yang menjual buko pandan dengan harga yang murah meriah.  (Youtube CR COOK)
Banyak pedagang kaki lima yang menjual buko pandan dengan harga yang murah meriah. (Youtube CR COOK)

 

BABAD.ID - Minuman buko pandan belakangan ini menjadi viral karena rasanya yang manis dan segar, pas banget.

Banyak pedagang kaki lima yang menjual buko pandan dengan harga yang murah meriah.

Nah, kamu nggak perlu selalu beli kok tapi bisa bikin sendiri minuman buko pandan di rumah.

Baca Juga: Bikin Beng Beng Latte Yuk! Resep Minuman Kekinian yang Cuma Butuh 4 Bahan Tapi Sudah Jadi Seenak Ini

Cara membuat buko pandan ini gampang dan hanya menggunakan bahan seadanya.

Selain jadi minuman segar untuk keluarga di rumah, buko pandan ini juga cocok untuk ide jualan laris.

Yuk bikin sendiri, dan ikuti langkah membuatnya dari Youtube CR COOK di bawah ini.

Baca Juga: Minuman Viral! Resep Es Lumut Nutrijel Cuma Pakai 3 Bahan, Ide Jualan Laris Modal Sedikit, Pasti Jadi Rebutan

Resep Buko Pandan

Bahan agar-agar :
- 700 mililiter air
- 1 saset agar-agar hijau
- 6 sendok makan gula pasir
- Pasta pandan secukupnya

Bahan saus :
- 1 kaleng susu evaporasi
- 100 gram susu kental mania
pasta pandan secukupnya

Baca Juga: Resep Jamu Modern yang Harus Jadi Menu di Cafe! Rasanya Nggak Kalah Sama Minuman Kekinian, Enak dan Berkhasiat

Toping :
- Kelapa muda
- Keju

Halaman:

Editor: Patra Gianina

Sumber: YouTube CR Cook

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X