Tidak Sembarangan! Ini Jenis Kayu yang Bagus Sebagai Bahan Baku Warangka Keris

- Kamis, 24 Februari 2022 | 09:00 WIB
Warangka keris yang terbuat dari berbagai jenis kayu bertuah (Kominfo)
Warangka keris yang terbuat dari berbagai jenis kayu bertuah (Kominfo)

Baca Juga: Weton Kamis Legi Baik Hati dan Rezeki Berkecukupan, Ini Jodoh yang Cocok

Kayu Kebak

Kayu kebak biasanya digunakan untuk meredam kekuatan jahat yang terdapat dalam keris.

Kayu ini memiliki struktur yang sangat ringan dan rapuh, sehingga dalam proses pembentukan warangka agak lebih sulit.

Baca Juga: Cara Mengetahui Isi atau Khodam Pusaka Keris Bertuah, Orang Awam Juga Bisa

Kayu Awar-awar

Kayu awar-awar berfungsi untuk meredam kekuatan jahat yang berada dalam keris.

Sifatnya yang sangat rapuh dan sulit dibentuk bila pembuat warangka-nya masih kurang berpengalaman.

Kayu-kayu yang disebutkan di atas, sebenarnya secara terpisah termasuk ke dalam golongan kayu bertuah.

Selain sebagai warangka, kayu-kayu ini juga digunakan dalam bentuk lain. Seperti gelang, tasbih, dan masih banyak lagi.

Apakah kamu berani menggunakan aksesori dari kayu-kayu ini? Semoga artikel ini bisa membantumu mempertimbangkannya.

 

Halaman:

Editor: Wiwid Saktia

Sumber: Buku "Orang Jawa, Jimat, dan Makhluk Halus" Karya Anan Hajib

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X