Mengenal Tari Likok Pulo Asal Aceh, Pementasan Tari Dari Malam ke Pagi

- Minggu, 5 Februari 2023 | 06:23 WIB
Tari Likok Pulo Asal Aceh (Instagram.com/acehmilenialss)
Tari Likok Pulo Asal Aceh (Instagram.com/acehmilenialss)

BABAD.ID-Simak artikel berikut ini untuk mengetahui tentang Tari Likok Pulo asal Aceh.

Aceh merupakan sebuah provinsi yang terkenal dengan wisata pantai dan kulinernya.

Provinsi yang terletak di ujung Barat pulau Sumatera ini ternya menyimpan warisan budaya yang bertahan hingga kini.

Baca Juga: Kapan Acara Boyong Grobog 2023 Berlangsung? Simak Info Lengkapnya

Salah satu warisan budaya yang masih dipertahankan adalah seni tari.

Seni tari setiap daerah di Indonesia memiliki keragaman yang berbeda.

Terdapat sebuah seni tari yang hingga kini diperankan oleh para penari, yaitu Tari Likok Pulo.

Untuk mengetahui seputar Tari Likok Pulo anda dapat simak artikel berikut ini.

Baca Juga: Villa Guci Forest Tegal, Tempat Wisata Baru dengan Suasana Klasik dan Nyaman

Adapun Tari Likok Pulo merupakan salah satu tarian Asal Aceh.

Tarian ini lahir sekitar tahun 1849.

Pencipta tarian ini adalah ulama tua yang berasal dari Arab yang hanyut di laut dan terdampar di Pulo Aceh.

Biasanya tarian ini dibawakan setelah menanam padi atau setelah panen padi.

Baca Juga: Ini Daftar Event Tahun 2023 di Rembang, Mau Datang Kemana lur?

Halaman:

Editor: Ahmad Murtaza MZ

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X